Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Hadiri Pembukaan Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD) PAC GP Ansor Tuban

    Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Hadiri Pembukaan Pelatihan Kepemimpinan Dasar (PKD) PAC GP Ansor Tuban

    TUBAN, – Acara Pelatihan Kepemimpinan Dasar Gerakan Pemuda Ansor Kecamatan Kenduruan Danramil diwakili Babinsa 0811/11 Kenduruan Serka Rajiman berikan pelatihan wawasan Bela Negara di Sekolah MI Nurul Muttaqin Desa Sokogrenjeng Kecamatan Kenduruan Kabupaten Tuban, Sabtu (18/3/2023).

    Pembukaan Kegiatan ini dihadiri oleh Babinsa Koramil 0811/11 Kenduruan Serka Rajiman, Kapolsek Kenduruan Iptu Agus Triwahyudi, S.H., Ketua PAC (Pimpinan Anak Cabang) GP Ansor Kecamatan Kenduruan Bapak Abdul Kholis, S.Pd., Ketua GP Ansor Bapak M. Zaenal Fauzi dan diikuti oleh para kader kader pemuda pemudi GP Ansor Kecamatan Kenduruan.

    Serka Rajiman menerangkan, Kegiatan Pelatihan ini dilaksanakan 3 hari terhitung hari ini sampai dengan Minggu pagi, “Gerakan Pemuda Ansor sendiri adalah Organiasasi dibawah naungan NU (Nahdlatul Ulama) yang sejak berdirinya bertujuan bekerja untuk kepentingan bangsa dan negara serta membela ulama dalam segala hal dalam wadah Negara Kesatuan Republik Indonesia” terang Ketua.

    “Gerakan Pemuda Ansor juga memiliki Misi membentuk generasi muda indonesia sebagai kader bangsa yang cerdas dan tangguh, memiliki keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa, berkepribadian luhur, berakhlak mulia, sehat, terampil, patriotik, ikhlas dan shalih, ”Terangnya.

    Dihari pertama ini setelah acara pembukaan mereka Kader GP Ansor dibekali tentaang tugas tugas dalam organisasi, aturan aturan yang wajib dipatuhi dalam organisasi, tata tertib dalam GP Ansor, dan Orientasi Pengkaderan yang dipandu oleh anggota GP Ansor.

    Rangkaian kegiatan tersebut dimulai sejak pembukaan pukul 13.30 Wib sampai malam pukul 22.00 baru dilanjutkan istirahat malam, dan besok pagi pukul 04.00 Wib mereka sudah mulai kegiatan lanjutan.

    Dihari kedua dari Koramil diminta untuk hadir memimpin pada saat Olahraga pagi setelah kegiatan ibadah Sholat Subuh selama satu jam sampai pukul 06.00 Wib, setelah itu kegiatan diserahkan kepada panitia penyelenggara.

    Hari kedua ini jadwal kegiatan setelah olahraga pagi dilanjutkan pembersihan badan dan sarapan pagi, kemudian mulai masuk materi kepelatihan yaitu Pembekalan kepemimpinan, Kewirausahaan, Kebangsaan dan Keindonesiaan, Manajemen Organisasi, sampai pukul 16.30 Wib kemudian Isoma.

    Setelah Isoma kegiatan malam dilanjutkan pembekalan sejarah organisasi, kemudian dilanjutkan Doa Tahlil dan Istighosah, terakhir pengambilan sumpah organiasasi selanjutnya istirahat malam.

    Masuk hari ketiga setelah kegiatan ibadah Sholat Subuh, Panitia mempersiapkan upacara penutupan dan selanjutnya para kader GP Ansor dapat kembali pulang. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan Balita & amp; Ibu Hamil Sehat,...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas Dinas Peternakan Bersama Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Wujudkan Tuban Adem Ayem, Dandim 0811/Tuban Hadiri Apel Siaga Masa Tenang Dan Launching Patroli Gakumdu Pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Antisipasi Bencana Hidrometeorologi Di Wilayah, Forkopimda Kabupaten Tuban Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Dan Peralatan Di Kodim 0811/Tuban
    Bati Tuud Koramil 0811/10 Bangilan Hadiri Kegiatan Bahtsul Masail Bersama Para Ulama Tuban
    Sinergitas Gerakan Bersih Pantai, Koramil 0811/12 Bancar Bersama Mahasiswa Unair, Wujudkan Pantai Yang Asri Di Perbatasan Jatim – Jateng
    KASAD Cicipi Minuman Kuliner Khas UMKM dari Kodim 0811/Tuban
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Jadikan Prajurit Yang Prima, Anggota Kodim 0811/Tuban Asah Kemampuan Menembak Senjata Ringan
    Ciptakan Lingkungan sekolah yang berkolaboratif, TK Ngudi Utomo Dan KB Kartika Kencana Ngadipuro Datangi Markas Koramil 0811/08 Widang
    Tingkatkan Kemampuan Fisik Prajurit, Kodim 0811/Tuban Melaksanakan Kegiatan Garjas Periodik
    Babinsa Koramil 0811/18 Parengan Bersama Instansi Lain Melaksanakan Penyemprotan Disinfektan Di Pasar Hewan Tuban
    Danramil 0811/11 Kenduruan Hadiri Jagongan Kamtibmas Jum’at Curhat Bersama Kapolres Tuban
    Koramil 0811/09 Jatirogo Gelar Upacara Pembukaan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) dan Kemandirian SMAN 1 Kenduruan
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Polres Tuban Berhasil Amankan Pelaku Penggelapan Truk Milik PT. Varia Usaha Bahari

    Ikuti Kami